Senin, 21 Januari 2013

BATU BURUNG



Berukuran panjang 2,6mm, lebar 1,9mm dan tinggi 8mm, berbentuk bulat setengah telur pada bagian atasnya berbentuk kubah, berwarnahitam keab-abuan, tidak tembus oleh cahaya, apabila di lihat dan diperhatikan tampak urat-urat batu seperti asap kekuningan dan bila di amati dalam luar batu terlihat bundaran atau lingkaran warna coklat dan terpeta gambar seekor burung terbang.
Dalam filosofinya burung adalah perlambangan sebuah kepekaan insting dan ketajaman mata, sebuah perumpamaan akan mengusung kekuatan kecepatan burung,  staminanya selalu stabil tanpa henti-hentinya, batu ini memiliki aura berwarna hijau dan aura biru merupakan aura positif yang dapat menenangkan hati dan fikiran
Sebagai sarana :
Untuk menambah kekuatan daya ingat, fikiran dan ketajaman  insting, menenangkan syaraf, serta menguatkan fisik dan stamina sehari-hari, keharmonisan dalam hubungan rumah tangga, mengusir penyakit flu burung pada hewan unggas, penangkal terjadinya kecelakaan pada kendaraan maupun dijalan raya yang angker, bila ditanam pada areal yang angker akan menghilangkan keangkerannya, menguatkan pembuluh darah dan mengatasi rasa takut tanpa sebab yang jelas. Berguna untuk mengurangi rasa takut dalam berburu atau menemukan arah,dll.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar